keistimewaan media pasir untuk sarang merpati



Beberapa pilihan media mengeram buat sarang merpati, selain sabut/rumput dan jerami, masih ada kain, ranting kayu, bubuk kayu (grajen/serbuk bekas gergajian kayu), bisa juga menggunakan media lain yang melimpah dan murah di negeri ini, ialah PASIR, bisa pasir laut, pasir pantai, pasir sungai, pasir bahan bangunan, pasir putih, bahkan dibeberapa daerah gratis tinggal keruk saja secukupnya.


media pasir buat sarang merpati-pawiro bird farm

kotoran piyikan akan mudah meresap di media pasir





Media pasir buat mengeram merpati selain berfungsi sebagai alas telor bisa berfungsi juga sebagai great/asinan merpati, sehingga peternak tidak perlu repot repot menambah wadah lagi buat tempat great.
Great/asinan sangat penting buat merpati selain sebagai pembantu menggilas makanan di temboloknya juga sebagai tambahan asupan kalsium merpati    
Berikut beberapa keistimewaan media pasir buat sarang merpati
1, sarang tetap hangat dan bersih
2, pasir dalam sarang sekaligus menjadi bahan asinan merpati
3, menjauhkan kutu burung dan larva lalat  
4, pasir tidak mengalami pembusukan dibanding media lain
5, kotoran mudah meresap
6, tidak perlu diganti, hanya perlu ditambah setiap kali habis produksi

media sarang merpati dari ranting
 
cacat pada anakan merpati karena kurang asupan kalsium

media sarang yang keras mengakibatkan pertumbuhan kaki tidak normal



indukan yang kurang asupan kalsium mengakibatkan telor lembek




alamat farm: 
KANDANG 1, jalan parang tritis km 11, dsn mading gandekan rt 3, trirenggo, bantul, jogjakarta

KANDANG 2, jalan parang tritis km 11, dsn belukan sabdodadi, bantul, jogjakarta 

kontak person pawiro doro/ervan, +628122752987 (telp, sms/WA)

  mitra konsultasi,pengadakan perlengkapan ternak, tempat pakan merpati anti tumpah, sarang, kandang knockdown, jamu dan obat-obatan

melayani pengiriman merpati, finch, dove keseluruh  indonesia, via kereta, pesawat udara, titip travel dan bus



keistimewaan media pasir untuk sarang merpati Rating: 4.5 Diposkan Oleh: pawirobirdfarm

No comments:

Post a Comment